Generasi Melek Teknologi Membangun Negeri
Jika kita membahas mengenai generasi milenial, maka hal yang identik dari mereka adalah handphone, media sosial, dan tongkrongan. Walaupun dalam kehidupan sehari-harinya tidak dapat lepas dari teknologi, dan terkesan acuh tehadap negara, terrnyata para millenial ini pun tak mau ketinggalan