Prie Gs dan Tulisan yang Belum Selesai
Bulan Desember 2019, saya mengikuti kelas menulis Prie Gs, Art Writing. Kelas itu diampunya langsung secara online melalui What’s App. Ada lima tahapan untuk menyelesaikan kelas yang tidak ada tenggat waktunya itu. Kapan saja, peserta dapat menulis dan mengirim tugas